METROKalteng.com
NEWS TICKER

Kegiatan TMMD

Satgas TMMD Kerjakan Secara Manual Parit Pada Akses Jalan Utama di Desa Kampuri

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Satgas TMMD ke – 112 mengerjakan secara manual parit jalan utama di Desa Kampuri Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas, Jumat, (17/9/2021). Pasi Teritorial Kodim 1016 Palangka Raya Mayor Inf M Syafi’i mengatakan, pengerjaan parit tersebut dengan mengerahkan 15 personel TNI dari satuan Yonif Raider 631/Antang. “Hari ini kami mulai pergerakan

Dukung UMKM Lokal, Personel TMMD Ke-112 Borong Dagangan Warga

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Personel TMMD ke 112 Kodim 1016/Palangkaraya borong dagangan warga pelaku UMKM di sepanjang jalan Kelurahan Kampuri pada hari Kamis (16/9/2021). Aksi tersebut dilakukan secara rombongan di sela-sela Satgas TMMD melakukan istirahat dengan memborong dagangan pedagang buah buahan, serta berbagai produk UMKM lainnya. Menurut Pratu Rifky salah seorang personel Satgas TMMD, saat

Satgas TMMD Melanjutkan Pembangunan Poskamling

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Untuk semakin menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kelurahan Kampuri, Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas. Satgas TMMD Kodim 1016 / Plk juga melakukan pembangunan Poskamling yang nantinya dapat digunakan untuk masyarakat serta Koramil 1016-03/Sepang. Pada kegiatan hari ini, Kamis (16/9/2021) tim TMMD melanjutkan pembangunan Poskamling tersebut dengan pemancangan cakar ayam

Sarana Ibadah Menjadi Salah Satu Target TMMD Reguler ke 112

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Selain pembangunan sarana infrastruktur seperti jalan, tim TMMD Kodim 1016 / Plk juga melaksanakan perbaikan sarana ibadah di Kelurahan Kampuri, Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas, Kamis (16/9/2021) Salah satu bentuk kegiatan kegiatan tersebut yaitu perbaikan tempat ibadah umat kristiani berupa renovasi Gereja Mawar Saron yang berada di wilayah Koramil 1016-03/Sepang.

Hari Kedua Satgas TMMD Membuka Badan Jalan

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Pada pelaksanaan hari kedua kegiatan TMMD ke – 12 Kodim 1016 / Plk yang dilaksanakan di Kelurahan Kampuri, Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas, Satgas TMMD melaksanakan pembukaan badan jalan dengan mengunakan alat berat, Kamis (16/9/2021). Pekerja yang sebagian besar merupakan anggota TNI ini menyasar pada kegiatan sosial seperti salah satunya

Satgas TMMD Mempercantik Masjid

Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Tidak cuma bangunan ibadah bagi umat nasrani saja yang direnovasi oleh Satgas TMMD di Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas, Kamis (16/9/2021) bangunan ibadah umat muslim seperti Masjid pun menjadi salah satu sasaran kegiatan ini. Masjid Al Ikhlas yang berada di Kelurahan Kampuri ini juga turut direnovasi sehingga nantinya umat muslim

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889