METROKalteng.com
NEWS TICKER

Kuala Kapuas

Menghadapi Covid-19, Warga Tidak Perlu Panik Namun Harus Tetap Waspada

Kuala-Kapuas, (METROKalteng.com) – Menanggapi merebak Covid-19 atau lebih dikenal Virus Corona di Indonesia umumnya, maka diperlukan langkah-langkah antisipasi. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas, melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Kapuas sampaikan himbauan antisipasi. Bupati Kapuas Ir. Ben Brahim S. Bahat, MM, MT yang disampaikan Kepala Dinkes Kapuas, Apendi, SKM, meminta warga untuk tetap tenang menghadapi Covid-19 atau dikenal

Bupati Kapuas Ir. Ben Brahim S Bahat Sambut Kedatangan Pengurus LPPM UPR

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Bupati Kapuas Ir. Ben Brahim S Bahat, MM, MT di dampingI Asisten Administrasi Umum (Asisten III) Setda Kapuas Idie I Gaman, SH serta para Kepala OPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Kapuas menyambut kedatangan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya (UPR) ke Kabupaten Kapuas. Kedatangan Lembaga tersebut dalam rangka presentasi

BKPSDM Gelar Rakor Kenaikan Pangkat PNS Periode 1 April 2020

Kapuas Kapuas, (METROKalteng.com) – Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kapuas menyelenggarakan Rapat Koordinasi usul kenaikan pangkat Pegawai Negeri Sipil (PNS) periode 1 April 2020 bertempat di Aula Kantor BKPSDM Kabupaten Kapuas, Rabu (26/02/2020) siang. Rapat koordinasi tersebut diikuti beberapa Kepala Dinas beserta Kasubbag Umum dan Kepegawaian maupun Pejabat yang menangani kepegawaian

Diduga Langgar Undang Undang, Ketua KJP Cipta Prima Sejahteta Dilaporkan Ke Polda Kalteng

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) -Diduga melanggar, pasal 105 undang-undang no.39 tahun 2014 tentang perkebunan dan pasal 109 undang-undang no.32 tahun 2009 tentang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup. Ketua Koperasi Jasa Profesi (KJP) Cipta Prima Sejahtera, H. Hilmi Hasan, SE., dilaporkan Ke Direktorat Reserse Kriminal Khusu (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah (Polda) KalimantanTengah, oleh warga Desa Saka Tamiang, Kecamatan

Tes CPNS Kapuas Dilakukan Secara Mandiri

Kuala-Kapuas, (METROKalteng.com) – Berbeda pada tahun sebelumnya, pelaksanaan tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) menggunakan Computer Assisted Test (CAT) untuk Kabupaten Kapuas akan dilaksanakan secara mandiri. Untuk itu, Pemerintah Kabupaten Kapuas melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kapuas melakukan peninjauan kesiapan lokasi yang akan digunakan yaitu di SMPN-2 Selat Jalan Jepang Kuala

Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat Resmikan Gedung Pastori Majelis Jemaat GKE Timpah

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat meresmikan Gedung Pastori Majelis Jemaat GKE Timpah, Kecamatan Timpah, Kabupaten Kapuas, Rabu (22/01/2020) siang. Acara diawali dengan Tarian penyambutan dari siswi SMPN 1 Timpah dilanjutkan Ibadah Syukur, peresmian dihadiri Ketua TP PKK Kabupaten Kapuas, Camat Kecamatan Timpah Yubderi, Kepala OPD, Kepala Desa se Kecamatan Timpah,

Bupati Kapuas Lantik Jabatan Administrator Dan Pengawas

Kuala Kapuas, METROKalteng.com – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat memimpin secara langsung Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Janji Jabatan Administrator dan Jabatan Pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kapuas yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Kapuas, Senin (13/01/2020) pagi. Turut mendampingi Wakil Bupati Kapuas H M Nafiah Ibnor dan Ketua DPRD Kabupaten Kapuas Ardiansyah serta dihadiri

Diduga Tak Mengantongi Izin, Perkebunan Sawit KJP Cipta Prima Sejahtera Dipolisikan

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) -Diduga lantaran hingga kini tak mengatongi izin, keberadaan perkebunan kelapa sawit, milik Koperasi Jasa Profesi (KJP) Cipta Prima Sejahtera di Desa Saka Tamiang, Kecamatan Kapuas Barat, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, dilaporkan kepolisi oleh perwakilan masyarakat Desa Saka Tamiang, H. Amri Siun. Selain melaporkan hal tersebut. Dalam surat tertanggal 24 Desember 2019, perihal

Anggota Komisi I DPR RI Ary Egahni Ben Bahat, SH menggelar Sosialisasi Empat Pilar

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Anggota Komisi I DPR RI Daerah Pemilihan Provinsi Kalimantan Tengah Fraksi Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Ary Egahni Ben Bahat, SH menggelar Sosialisasi Empat Pilar (Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhineka Tunggal Ika), Jum’at (29/11/2019) siang. Acara yang digelar di Gedung Olahraga (GOR) Panunjung Tarung, Kuala Kapuas, dihadiri langsung oleh Bupati Kapuas

1.190 Guru Dari 16 Kecamatan Ikuti Porseni PGRI Kabupaten Kapuas

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Sebanyak 1.190 guru yang berada di 16 Kecamatan wilayah Kabupaten Kapuas mengikuti Pekan Olah Raga Seni (Porseni) Kabupaten Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kapuas Tahun 2019 dalam rangka menyemarakan peringatan Hari Guru Nasional dan HUT PGRI yang ke 74 tahun 2019. Kegiatan yang berlangsung selama 4 hari tersebut dibuka secara langsung

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889