METROKalteng.com
NEWS TICKER

Lintas Daerah

Panitia Pesparawi Ke- VI Tingkat Kabupaten Gunung Mas, Menggelar Rapat Final

Gunung Mas (METROKalteng.com) – Panitia Penyelenggara Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Ke- VI Tingkat Kabupaten Gunung Mas, di Tumbang Miri Tahun 2019, menggelar rapat final bertempat di ruang rapat lantai I Kantor Bupati, Rabu (21/08/2019) pagi. Dengan Tema “Menyanyilah Bagi Tuhan Bermazmurlah Bagi Tuhan” (Maz. 96 : 2a) dengan Sub Tema “Kita Tingkatkan Keimanan dan

Ironis, Lolos Verifikasi KPUD, Meski Tiga Caleg DPRD Mura Tak mengantongi Rekom Ketua Umum DPP PDIP

PURUK Cahu (METRROKalteng.com)-Tiga Calon anggota legislatif   (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) masing-masing atas nama, Rumiadi, Gat F Silam dan Dony, dirasakan sangat aneh kok bisa   lolos dalam verifikasi  oleh Komisi Pemilihan Umum Murung Raya (KPU-Mura). Padahal dalam aturan main   internal   partai PDIP sesuai dengan surat   keputusan

Mestinya Alat Berat Beroperasi Diareal Tambang Emas Tanpa Izin Harus Dirampas Untuk Negara

Puruk Cahu (METROKalteng.com)- Sejumlah alat berat yang beroperasi dan melakukan  penambangan emas tanpa izin (PETI) diwilayah kecamatan Tanah Siang ,Kabupaten Murung Raya (Mura),Kalimantan Tengah (Kalteng)  mestinya dirampas dan disita untuk negara,karena para penambang tanpa izin dalam melakukan aksi penambangan akan  menimbulkan berdampak negatif dan merusak lingkungan. Operasional tambang emas yang dilakukan oleh oknum tertentu sama

Bupati Barut H Nadalsyah Selalu Mengingat Pesan Ayah Kandung

Muara Teweh (METROKalteng.com)-Betapa merasa  bangganya Keluraga besar Bupati Barito Utara (Barut) H Nadalsyah saat ini diselimuti rasa bahagia, gembira dan bangga. Dimana tiga saudara perempuannya kembali terpilih periode kedua kalinya sebagai anggota DPRD Kabupaten Barito Utara periode 2019-2024.  Ke tiga saudara perempuannya itu yakni Hj Mery Rukaini, Nety Herawati dan Rujana Anggraini resmi menjadi anggota

Waspada Terhadap Adanya Niat PT Pagun Taka Akan Menjual IUP OP Produksi Batu Bara Kepada Para Pengusaha

Muara Teweh ( METROKalteng.com)-Kepada awak media Rabu (21/8/2019) H Sugianor sebagai kuasa Direktur CV Lolita Sarana Jaya adalah pemilik awal  koordinat tambang batu bara  yang sah.Dalam hal ini  memberitahukan  dan menghimbau kepada para pengusaha/investor yang akan membeli/take over izin usaha pertambangan operasional produksi (IUP OP Produksi) batu bara PT Pagun Taka yang  arealnya berada diwilayah

Rutan Se Indonesia Harus Bebas “HALINAR”

Muara Teweh (METROKalteng.com)- Sesuai dengan program Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM) RI melaui Direktorat Jenderal Pemasyarakatan bahwa setiap Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) dan Rumah Tahanan (Rutan) di seluruh Indonesia harus bersih dari  penggunaan “HALINAR” (HP, Pungli dan Narkoba). Untuk mewujudkan hal itu, Lapas Kelas IIB Muara Teweh bekerjasama dengan PT Palapa Telnologi Indonesi

Pembangunan Jalan Lingkungan Cor Rigit Beton Desa Bahitom Telah Terealisasi

Puruk Cahu (METROKalteng.com)- Sebagai bentul  tindak lanjut program pembangunan jalan lingkungan desa berupa cor rigit yang dananya bersumber dari  alokasi dana desa (ADD)  tahun  2018 telah terealisasi, panjang akses jalan cor beton tersebut mencapai 176 meter dengan ketebalan 20 centimeter dan lebar 3 meter degan alokasi  biaya Rp.110.000.000,- .Dengan telah rampungnya pembangunan jalan lingkungan disekitar

Keselamatan Menjadi Hal Penting Baik Untuk Pasien Maupun Petugas Kesehatan

Gunung Mas (METROKalteng.com) – Dinas Kesehatan Kabupaten Gunung Mas menggelar workshop keselamatan pasien, dalam rangka persiapan akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) tahun 2019 di Aula Hotel Insevas, Selasa (20/08/2019). Hal ini berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) Nomor 11 tahun 2017 pasal 5, yaitu setiap fasilitas pelayanan kesehatan harus menyelenggarakan keselamatan pasien. ”Keselamatan pasien merupakan

Tiga Indikator Permasalahan Kemiskinan Yang Menonjol

Gunung Mas (METROKalteng.com) – Kemiskinan merupakan permasalahan yang paling krusial, kalau kita indentifikasikan ada tiga indikator permasalahan kemiskinan yang menonjol. Pertama jumlah penduduk miskin yang masih cukup besar, kedua ketimpangan kemiskinan antar wilayah, dan ketiga akses dan kualitas pelayanan dasar penduduk miskin masih tertinggal. Demikian disampaikan Wakil Bupati Gumas Ir. Efrensia L.P. Umbing, M.Si pada

25 Anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas Periode 2019-2024 Resmi Dilantik

Gunung Mas (METROKalteng.com) – 25 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Gunung Mas, masa jabatan tahun 2019-2024 resmi dilantik Senin, (19/08/2019) bertempat di GPU Damang Batu Kuala Kurun. Ketua Pengadilan Negeri Kuala Kurun, Darminto Hutasoit, SH., MH memimpin jalannya pengangkatan dan pengucapan sumpah/janji ke 25 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Gunung Mas periode 2019-2024.

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889