METROKalteng.com
NEWS TICKER

Barito Utara

Pemkab Barut Teken Nota Kesepakatan KUA PPAS Anggaran 2021

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Bupati Barito Utara (Barut), H Nadalsyah hadir dalam kegiatan rapat paripurna dalam rangka penandatangan nota kesepakatan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Tahun Anggaran 2021 Kabupaten Barito Utara yang dilaksanakan di ruang rapat paripurna DPRD Kabupaten Barut, Selasa (27/10/2020). Rangkaian rapat paripurna yang dipimpin langsung oleh Ketua

Kadis dan Pejabat Eselon III dan IV Diskominfosandi Sertijab

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Sesuai instruksi dari Bupati Barito Utara (Barut) melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Ir H Jainal Abidin terkait serah terima jabatan (sertijab) bagi pejabat pimpinan tinggi pratama, pejabat pelaksana tugas (Plt) dan Camat dilaksanakan pada Senin (26/10/2020). Terkait hal tersebut, Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian (Diskominfosandi) Barito Utara melaksanakan serah terima jabatan dari

Isteri Mantan Wabup Barut, Melpadona Resmi Jabat Kaban KesbangPol

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pasca digelarnya serah terima jabatan (sertijab) yang telah dilaksanakan bertempat di aula Setda lantai I, Senin (26/10/2020),sehingga para pejabat pimpinan tinggi pratama, pejabat pelaksana tugas (Plt) dan Camat, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (KesbangPol) Barut secara langsung melaksanakan sertijab antara Plt Kaban KesbangPol, Drs H Masdulhaq dan Melpadona yang juga isteri

Dinas PUPR Barut Tinjau Lokasi Perencanaan Jembatan Lemo

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kepala Dinas PUPR, M. Iman Topik, S.IP M.Si, beserta Sekdis Simamora Turrahman dan jajaran didampingi Kepala Desa dan Sekdes Lemo II meninjau titik lokasi perencanaan pekerjaan Jembatan Lemo yang direncanakan akan dibangun sepanjang 560 meter diatas Sungai Barito, Senin (26/10/2020). Kepala Dinas PUPR, M. Iman Topik menyampaikan bahwa peninjauan ini merupakan

Kadis PUPR Kalteng, Shalahuddin: Kalkulasi Akses Jalan Provinsi Yang Masih Rusak Hanya 1,8 Persen

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Tengah (Kadis PUPR- Kalteng) H Shalahuddin menyebutkan, akses jalan provinsi sepanjang 1.270 kilometer dan setelah dikalkulasikan hanya tersisa 1,8 persen yang mengalami rusak parah. Atas adanya kerusakan jalan tersebut disebutkan Kadis PUPR Provinsi Kalteng, Shalahuddin pasca menghadiri loding tes atau uji coba

Operasi Zebra Telabang Digelar Mulai Besok Senin 26 Oktober Sampai 8 November 2020

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pihak jajaran Satuan Lalu Lintas Polres Barito Utara (Satlantas-Barut) akan menggelar kegiatan operasi dalam rangka penertiban kelengkapan dan ketaatan aturan lalu lintas dengan sandi Zebra telabang 2020. Operasi Zebra Telabang 2020 ini akan dilaksanakan selama 14 hari dari Senin besok tanggal 26 Oktober hingga 8 November 2020 mendatang. Kapolres Barut, AKBP

Kemampuan Jembatan Muara Teweh -Jingah Telah di Uji Dan Layak Untuk Dimanfaatkan

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) pada hari ini, Sabtu (24/10/2020) akan melakukan uji kemampuan jembatan penyeberangan Muara Teweh menuju Kelurahan Jingah dan Jambu Kecamatan Teweh Baru, Barut. Untuk pembangunan jembatan kebanggaan masyarakat Kabupaten Barut yang menyeberangi Sungai Barito ini dengan konstruksi utama bagian atas menggunakan pelengkung/busur (Arch Bridge) yang komponennya

Salahudin: Pembangunan Jembatan Muara Teweh- Jingah, Saya Terlibat Sejak Awal Perencanaan

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kepala Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Tengah (DPU Kalteng), H Shalahudin mengungkapkan, pembangunan jembatan penyeberangan Muara Teweh- Jingah ini di laksanakan mulai sejak tahun 2015 yang anggarannya bersumber dari dana alokasi umum (DAU) Kabupaten Barut yang dimulai dengan pemancangan tiang jembatan. “Upaya pembangunan jembatan penyeberangan Muara Teweh-Jingah ini, kebetulan saya mengikuti

Sertijab Sejumlah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Digelar Besok Senin 26 Oktober 2020

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pasca dilantiknya 280 pejabat dilingkungan Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab-Barut) pada Kamis (22/10/2020) lalu yang telah digelar bertempat di Arena Tiara Batara Muara Teweh. Bupati Barut, H Nadalsyah melalui Sekda Barut, Ir H Jainal Abidin menginstruksikan terhadap para pejabat yang telah dilantik untuk segera melaksanakan serah terima jabatan (sertijab) pada besok,

Banjir Rendam Ratusan Unit Rumah Warga Di Bantaran Sungai Bengaris Muara Teweh

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Disebabkan tingginya intensitas curah hujan yang melanda wilayah Kabupaten Barito Utara (Kab-Barut), Kalimantan Tengah (Kalteng) mengakibatkan meluapnya sungai Bengaris yang menyebabkan terendamnya ratusan unit rumah warga terutama dikawasan dataran rendah. Penomena dan peristiwa kebanjiran tersebut kembali terjadi bahkan menjadi langganan jika guyuran hujan lebat. Pantauan wartawan, ada ratusan rumah warga terendam

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889